Tidak bisa dipungkiri semua vitamin sangat dibutuhkan tubuh kita, dan
setiap jenis vitamin memiliki manfaat dan khasiat yang berbeda pula. manfaat dan khasiat vitamin E untuk tubuh manusia
memang sangat banyak, yang biasa kita
ketahui hanya untuk membantu dan mejaga kesehatan kulit, namun vitamin E
tidak hanya berfungsi untuk menjaga dan menyehatkan kulit tubuh kita
saja, tetapi masih banyak manfaat lain yang di antaranya adalah:
- Manfaat dan Khasiat vitamin E dapat menurunkan kadar kolesterol pada tubuh.
- Manfaat dan Khasiat vitamin E dapat dberfungsi mengurangi resiko terserang sakit stroke pada manusia.
- Manfaat dan Khasiat vitamin E dapat digunakan sebagai antioksidan yang alami dan bisa digunakan untuk membantu membuang zat radikal bebas yang terdapat di dalam tubuh yang dapat berakibat penuaan dini.
- Manfaat dan Khasiat vitamin E dapat dan bisa menurunkan resiko terserang penyakit jantung.
- Manfaat dan Khasiat vitamin E dapat mengencerkan darah dan dapat membantu melancarkan aliran peredaran darah di dalam tubuh manusia, jika peredaran darah didalam tubuh kita tidak lancar itu dapat berakibat fatal, karena akan terjadi penumpuka plak pada dinding arteri kita.
- Manfaat dan Khasiat vitamin E dapat meredakan dan juga mencegah osteoarthritis.
- Manfaat dan Khasiat vitamin E juga berguna untuk meredakan nyeri rematik pada tulang.
Vitamin E juga sangat bagus untuk menjaga kesehatan kulit. Vitamin E
mampu menjaga dan melindungi kulit anda dari radiasi sinar Ultra Violet
dan Vitamin E mampu mempercepat proses penyembuhan luka pada kulit.
sumber: http://carimanfaat.com (dengan sedikit perubahan)
0 komentar:
Post a Comment